Saturday, October 29, 2011

Dibalik Teori Evolusi

Darwin, menghadirkan sebuah "teori" yang menolak penciptaan manusia, termasuk juga menolak adanya penciptaan itu sendiri. Teori tersebut lahir pada pertengahan akhir abad ke XIX. Meskipun teori ini hanyalah sebuah "asumsi", namun ada diantara manusia yang mendukung teori ini dan menganggap adanya bukti ilmiah yang dapat mendukung teori tersebut dalam menyalahi realitas penciptaan.

Tujuan dari penyusunan buku ini adalah:
  1. Menguji dasar teori Darwin beserta bukti yang mendukung teori tersebut.
  2. Menyajikan fakta-fakta esensial yang menyanggah validitas asumsi-asumsi teori.
  3. Membahas pengaruh yang timbul dari teori tersebut terhadap kehidupan di bumi ini.
  4. Menghubungkan manusia dengan penciptanya dan sebab tujuan penciptaan diri kita.

Anda bisa mengunduh melalui link berikut: Download e-Book
File Name: Dibalik Teori Evolusi
File Type: PDF
File Size: 581 kB

******

No comments:

Post a Comment