Sesungguhnya adalah bencana seruan untuk mencampur-adukkan agama Islam dengan agama-agama lain yang sesat seperti Yahudi dan Kristen. Untuk hal itu, bangsa-bangsa kafir menyelenggarakan berbagai macam konferensi dengan berbagai nama, misalnya: "Pendekatan antar Agama", "Penyatuan Agama", "Persaudaraan antar Agama", atau "Dialog Peradaban". Hal ini merupakan salah satu penopang terburuk dua gua yang amat gelap yaitu "Tatanan Dunia Baru" dan "Globalisasi" yang memiliki tujuan menyebarkan kekufuran, atheisme, kebebasan, menghapus nilai-nilai Islam dan mengubah fitrah kemanusiaan. Buku ini mengungkapkan bahaya bencana ini terhadap kaum muslimin dan untuk menjelaskan ketidakbenarannya serta memperingatkan kaum muslimin dari bahayan hal tersebut.
Buku karya Syekh Bakr bin Abdullah Abu Zaid ini memiliki kandungan makna yang luhur dan hikmah yang besar. Alhamdulillah telah dicetak empat kali. Cetakan pertama di dalam dan di luar Arab Saudi termasuk cetakan Lembaga Pusat Riset Ilmiah dan Fatwa tahun 1420 H.
Anda bisa mengunduh melalui link berikut: Download e-Book
File Name: Bantahan Terhadap Paham Pluralisme Agama
File Type : PDF
File Size : 825 kB
No comments:
Post a Comment